Polisi Tangkap Pasutri Penyalahgunaan Narkoba Di Kabupaten Sigi
Satresnarkoba menangkap kedua pelaku di rumahnya Sigi, Journalarta.com - Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Sigi mengamankan Pasangan Suami Istri L (55) dan M (44). Keduanya merupakan terduga pelaku penyalahgunaan…